Jumat, 23 November 2012

Posted by Unknown
No comments | 00.31
Pemasangan widget pada blog terkadang banyak memakan tempat dan tampilan blog kurang bagus dan terkesan tidak rapi
Pada postingan ini saya akan mencoba berbagi kepada sobat sekalian tentang cara gampang membuat scroll pada seluruh kotak widget buat merapikan widget blog milik sobat.Pembuatan scroll ini hanya menambahkaan kode dibawah ini pada widget yang mau dipasangin scroll,dan tentunya widget ini adalah widget yang menggunakan kode HTML ya sob...

Langsung saja saya bagikan Cara mudah membuat scroll pada widget blog milik sobat:

1.Copy dan paste kan kode dibawah ini:

<div style='overflow:auto; width:ancho; height:150px;'>
Masukkan kode widget yang mau dibuat scroll disini!
</div>
2.Angka 150 adalah tinggi dari scroll,silahkan sesuaikan tinggi scroll sesuai kainginan Anda.
3.Simpan kode dan selesai.


0 komentar:

Posting Komentar

Text Widget

Unordered List